AMALIA, ZUMROTUL (2022) PENGARUH FAKTOR DEMOGRAFI, LITERASI KEUANGAN DAN PERSONALITY TRAITS TERHADAP PERILAKU KEUANGAN KELUARGA DI ERA PANDEMI COVID-19. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.docx Download (38kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (993kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (180kB) |
|
Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan yang digunakan untuk mengetahui pengaruh Faktor Demografi, Literasi Keuangan dan Personality Traits terhadap Perilaku Keuangan Keluarga pada Era Pandemi Covid 19 dengan studi kasus Warga Kota. Pengolahan keuangan saat ini merupakan hal yang sangat penting dan membutuhkan strategi yang baik dalam mengatur keuangan. Perilaku keuangan keluarga tidak akan berjalan ketika tidak dipengaruhi faktor demografi, literasi keuangan dan personality traits. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode kausal komparatif dengan menggunakan rumus Infinite untuk menentukan sampel penelitian dikarenakan penggunaaan populasi yang belum diketahui dikarenakan menggunakan populasi warga Kota Surabaya yang sudsah berkeluarga dan memiliki pendapatan minimal 3.000.000 dan sampel yang digunakan sebanyak 100 responden yag berasal dari warga kota surabaya dengan jenis data primer dan teknik analisis data yang digunakan ialah regresi linear berganda dengan dibantu oleh software SPSS 23. Hasil penelitian menyatakan bahwa variabel faktor demografi tidak berpengaruh signifikan terhadap perilaku keuangan dengan nilai signifikan sebesar 0,612 > 0,05. Variabel literasi keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap perilaku keuangan dengan nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05 dan variabel personality traits berpengaruh positif dan signifikan terhadap perilaku keuangan dengan nilai signifikan 0,002 < 0,02
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | ZUMROTUL AMALIA (1810111354) |
Uncontrolled Keywords: | Faktor Demografi, Perilaku Keuangan |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Ronal Kamim, S. Hum. |
Date Deposited: | 03 Feb 2023 03:18 |
Last Modified: | 03 Feb 2023 03:18 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/5527 |
Actions (login required)
View Item |