PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DINAS PENANAMAN MODAL KOTA SURABAYA

FIRMANSYAH, ALFIAN (2022) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DINAS PENANAMAN MODAL KOTA SURABAYA. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
4. ABSTRAKSI.pdf

Download (228kB)
[img] Text
3. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (258kB)
[img] Text
2. FULL TEXT SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

Kinerja karyawan adalah hasil kerja secara kuantitas maupun kualitas yang dicapai oleh karyawan sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, kompensasi dan komitmen organisasional terhadap kinerja karyawan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Surabaya. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah karyawan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Surabaya berjumlah 66 karyawan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode teknik sampel jenuh. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Skala pengukuran yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala likert. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan menggunakan alat uji statistik SPSS versi 25. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel gaya kepemimpinan, kompensasi dan komitmen organisasional berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Surabaya

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: ALFIAN FIRMANSYAH (1810211665)
Uncontrolled Keywords: Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, Komitmen Organisasional, Kinerja Karyawan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Manajemen
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 23 Dec 2022 09:58
Last Modified: 23 Dec 2022 09:58
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/5455

Actions (login required)

View Item View Item