PENGARUH LEVERAGE, PROFITABILITAS, ENVIRONMENTAL SOCIAL DAN GOVERMENT (ESG) TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Yang Mengungkapkan ESG pada Tahun 2022)

MAULIDDIN, JEFRY ARI (2024) PENGARUH LEVERAGE, PROFITABILITAS, ENVIRONMENTAL SOCIAL DAN GOVERMENT (ESG) TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Yang Mengungkapkan ESG pada Tahun 2022). Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (472kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (920kB)
[img] Text
FULL TEKS SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh leverage terhadap kinerja nilai perusahaan, Untuk menguji pengaruh profitabilitas terhadap nilai perusahaan. untuk menguji pengaruh Environmental, Social, dan Governance (ESG) terhadap nilai perusahaan pada Perusahaan Yang Mengungkapkan ESG pada Tahun 2022. Penelitian ini menggunakan variabel independen Leverage, Profitabilitas, dan Environmental Social And Goverment (ESG). Sedangkan variabel dependen Nilai Perusahaan. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Perusahaan Yang Mengungkapkan ESG pada Tahun 2022. Total sampel dilakukan dengan teknik sampel sampling jenuh yang terdapat di Non-Probability Sampling. Sampel dilakukan pada seluruh perusahaan yang mengungkapkan ESG pada Tahun 2022. Jenis data yang digunakan yaitu Data sekunder berupa bukti, catatan, atau laporan historis yang tersusun dalam arsip yang dipublikasikan, Penelitian ini menggunakan metode analisis linear berganda dengan bantuan program SPSS versi 26, analisis data menggunakan asumsi klasik meliputi uji normalitas, uji multikolenearitas, uji autokorelasi dan uji heterokedastisitas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Leverage (DER) tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan (PBV), Profitabilitas (ROE) berpengaruh terhadap nilai perusahaan (PBV) dan kinerja environmental social dan governance (ESG) berpengaruh terhadap nilai perusahaan (PBV)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: JEFRY ARI MAULIDDIN (1910111903)
Uncontrolled Keywords: Leverage, Profitabilitas, environmental social dan governance (ESG) dan nilai perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 08 Oct 2024 02:39
Last Modified: 08 Oct 2024 02:44
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/7062

Actions (login required)

View Item View Item