PENGARUH SOSIALISASI PERPAJAKAN, TARIF PAJAK, SANKSI, DAN PERSEPSI AKUNTABILITAS TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (Studi Empiris Pada Kantor SAMSAT Surabaya Selatan)

HABUT, MARIA TRIDELSI (2022) PENGARUH SOSIALISASI PERPAJAKAN, TARIF PAJAK, SANKSI, DAN PERSEPSI AKUNTABILITAS TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (Studi Empiris Pada Kantor SAMSAT Surabaya Selatan). Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (488kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (695kB)
[img] Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris: (1) pengaruh sosialisasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor; (2) pengaruh tarif pajak terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor; (3) pengaruh sanksi terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor; (4) pengaruh persepsi akuntabilitas terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor pada Kantor Bersama SAMSAT Surabaya Selatan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan penyebaran kuesioner. Teknik pengambilan sampel yang digunakan ialah teknik accidental sampling, dengan jumlah pengambilan sampel sebanyak 100 responden. Data yang digunakan dalam penelitian ini ialah data primer yang diperoleh langsung dari para responden melalui kuesioner dan data sekunder yang berupa data tunggakan wajib pajak dan data wajib pajak yang telah terdaftar pada Kantor Bersama SAMSAT Surabaya Selatan. Sedangkan metode analisis yang dipakai dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS versi 26. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) Sosialisasi perpajakan berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor; (2) Tarif pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor; (3) Sanksi berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor; (4) Persepsi akuntabilitas berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: MARIA TRIDELSI HABUT (1810111070)
Uncontrolled Keywords: Sosialisasi Perpajakan, Tarif Pajak, Sanksi dan Persepsi Akuntabilitas
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 10 Aug 2022 03:21
Last Modified: 10 Aug 2022 03:21
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/4897

Actions (login required)

View Item View Item