LATHIFANI, RAYI (2016) PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIAHAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH (BKD) PEMERINTAH SURABAYA. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (120kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (121kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (1MB) |
|
Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Salah satu cara untuk meningkatkan kualitas sumber daya aparatur melalui pendidikan dan pelatihan yang dilaksanakan secara terencana dan sistematik. Pendidikan dan pelatihan dalam organisasi bertujuan untuk memperbaikikinerja pegawai diantaranya pengetahuan dan ketrampilan untuk mendukung kinerja organisasi,serta pembentukan sikap para pegawai sesuai yang diinginkan oleh organisasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pendidikan adalah tindakan yang dilakukan oleh pihak karyawan dalam upaya menguasai, keterampilan, pengetahuan, dan sikap tertentu yang mengakibatkan perubahan yang relative bersifat permanen dalam perilaku kerja mereka. Sedangkan p elatihan merupakan salah satu usaha karyawan yang baru ataupun yang sudah bekerja sesuai dengan tuntutan pekerjaan yang mengikuti perubahan lingkungan kerja, strategi, dan lain sebagainya. Responden dalam penelitian ini adalah pegawai BKD Pemerintah Kota Surabaya sejumlah 60 orang pegawai. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah primer dan sekunder. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil Uji F menunjukkan bahwa model regresi layak digunakan dalam penelitian ini. Hasil penelitian ini terdapat hubungan signifikan antara pendidikan dan pelatihan terhadap kinerja pegawai BKD Pemerintah Kota Surabaya. Oleh sebab itu p endidikan dan pelatihan mempunyai kontribusi atau proporsi sumbangan yang cukup besar terhadap naik-turunnya kinerja pegawai. Sehingga jika pelaksanaan pendidikan dan pelatihan dilaksanakan dengan baik, maka kinerja pegawai akan meningkat dan kinerja organisasi semakin baik. Kata kunci: Pendidikan,Pelatihan,Kinerja Pegawai
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RAYI LATHIFANI 1320208431 |
Uncontrolled Keywords: | Pendidikan,Pelatihan,Kinerja Pegawai |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Manajemen |
Depositing User: | Mr Bintang Aprilian Suwandi |
Date Deposited: | 29 Mar 2022 06:54 |
Last Modified: | 29 Mar 2022 06:54 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/4562 |
Actions (login required)
View Item |