PENGARUH PROFITABILITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL (Studi pada Perusahaan LQ-45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

LESTANTO, DWI ARI AJI (2021) PENGARUH PROFITABILITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL (Studi pada Perusahaan LQ-45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (296kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (501kB)
[img] Text
FULL TEKS SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh profitabilitas dan ukuran perusahaan terhadap struktur modal.Struktur modal merupakan masalah penting bagi setiap perusahaan, karena baik buruknya struktur modal perusahaan akan mempunyai efek yang langsung terhadap kinerja keuangan perusahaan. Struktur modal yang optimal merupakan struktur modal yang diperkirakan akan menghasilkan biaya modal rata-rata tertimbang yang paling rendah yang diharapkan untuk dapat meningkatkan laba perusahaan. Sampel yang digunakan merupakan perusahaan LQ-45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan periodepengamatan 2015-2019. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan cara purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 39 sampel. Data diperoleh dari Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia (GIBEI) STIESIA Surabayadan www.idx.co.id. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis statistik deskriptif, regresi linier berganda, uji asumsi klasik, uji kelayakan model (Uji F) danpengujian hipotesis (Uji t). Hasil penelitian membuktikan bahwa profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap struktur modal danukuran perusahaantidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modalpada perusahaan LQ-45 periode 2015-2019

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: DWI ARI AJI LESTANTO (1710110607)
Uncontrolled Keywords: Profitabilitas, ukuran perusahaan, struktur modal
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 02 Mar 2022 08:46
Last Modified: 02 Mar 2022 08:46
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/4500

Actions (login required)

View Item View Item