PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KINERJA INDIVIDU DENGAN KEPUASAN PENGGUNA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PADA UNIVERSITAS CIPUTRA SURABAYA)

Prabowo, Dominicus Leonard (2021) PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KINERJA INDIVIDU DENGAN KEPUASAN PENGGUNA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PADA UNIVERSITAS CIPUTRA SURABAYA). Masters thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
Pendahuluan.pdf

Download (441kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (137kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (221kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kualitas sistem informasi akuntansi pada kepuasan pengguna, menganalisis pengaruh kepuasan pengguna pada kinerja individu, dan menganalisis pengaruh sistem informasi akuntansi pada kinerja individu. Penelitian ini menggunakan model persamaan struktural (SEM) dengan menerapkan model DeLone dan McLean (1992) yang telah dimodifikasi. Penelitian ini juga menguji validitas dan reliabilitas indikator kualitas layanan dan kepuasan pengguna dengan menambahkan second order – confirmatory factor analysis (CFA). Penelitian ini menganalisis data dari kuesioner yang diperoleh dari 166 responden yang bekerja di Universitas Ciputra dengan kriteria yang telah ditentukan yaitu pengguna CIS dan turunannya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas sistem informasi akuntansi berpengaruh positif signifikan terhadap kepuasan pengguna. Penelitian ini juga menunjukkan bahwa kualitas sistem informasi akuntansi berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja individu, dan yang terakhir bahwa penelitian ini juga menunjukkan bahwa kepuasan pengguna berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja individu. Kata Kunci : Kualitas Sistem Informasi Akuntansi, Kepuasan Pengguna, Kinerja Individu

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Sistem Informasi Akuntansi, Kepuasan Pengguna, Kinerja Individu
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Pasca Sarjana > Program Magister Sains Akuntansi
Depositing User: Rizal C. Mahenda
Date Deposited: 16 Jun 2021 02:27
Last Modified: 16 Jun 2021 02:27
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/3608

Actions (login required)

View Item View Item