SELFIANA, KIKI EKA (2016) PENGARUH GROWTH OPPORTUNITY, PROFITABILITAS DAN STRUKTUR ASET TERHADAP STRUKTUR MODAL ( Studi Empiris pada Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar di BEI ). Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (118kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (742kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (181kB) |
|
Text
FULL TEKS SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh growth opportunity, profitabilitas, dan struktur aset terhadap struktur modal, dengan mengambil populasi penelitian yaitu perusahaan otomotif yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2011-2014. Sampel penelitian dipilih menggunakan terknik purposive sampling, sehingga diperoleh9 perusahaan (36 firm year) yang memenuhi kriteria. Teknik analisis data menggunakan regresi berganda dan hipotesis dengan menggunakan program SPSS versi 21. Berdasarkan hasil analisis regresi berganda dengan tingkat signifikansi 5%, maka hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Growth opportunityberpengaruh terhadap struktur modal dengan nilai regresi menunjukan hubungan yang positif. (2) Profitabilitas tidak berpengaruh terhadap struktur modal dan menunjukan hubungan yang negatif, sehingga hipotesis kedua ditolak. (3) Struktur aset berpengaruh terhadap struktur modal, dengan nilai regresi menunjukan hubungan yang positif, sehingga hipotesis ketiga dapat diterima
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | KIKI EKA SELFIANA (1210107744) |
Uncontrolled Keywords: | Growth Opportunity, Profitabilitas, Struktur Aset dan Struktur Modal |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Ronal Kamim, S. Hum. |
Date Deposited: | 06 Jan 2021 09:40 |
Last Modified: | 06 Jan 2021 09:40 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/3145 |
Actions (login required)
View Item |