WAHYUNINGSIH, ANING TRI (2019) PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN STRUKTUR AKTIVA TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA X SURABAYA. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (171kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (880kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (233kB) |
|
Text
FULL TEKS SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
Struktur modal sangat penting bagi perusahaan karena menyangkut kebijakan penggunaan sumber dana yang paling menguntungkan. Dengan tetap memperhatikan biaya modal (cost of capital) sehingga sumber dana dapat diperoleh dari sumber internal dan sumber eksternal. Penelitian ini bertujuan untuk : mengetahui pengaruh Profitabilitas (Return On Asset), Likuiditas (Current Ratio), dan Struktur aktiva (Fixed Asset Ratio) terhadap Struktur Modal (Debt Equity Ratio) pada PT. Perkebunan Nusantara X Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode statistik Analisis Regresi Linear Berganda dengan bantuan program pengolahan data SPSS 23. Pengambilan sampel menggunakan metode non purposive sampling yang diambil dari laporan keuangan PT. Perkebunan Nusantara X Surabaya dan 4 anak perusahaannya pada tahun 2003-2017. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Profitabilitas berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap struktur modal, sehingga semakin tinggi profitabilitas perusahaan maka semakin tinggi pula tingkat struktur modal perusahaan. (2) Likuiditas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap struktur modal, sehingga semakin tinggi likuiditas perusahaan justru semakin rendah struktur modal perusahaan tersebut. (3) Struktur Aktiva berpengaruh positif dan signifikan. Kondisi ini menunjukkan ada kecenderungan bergerak dengan arah yang sama antara struktur aktiva dengan struktur modal. Sealin itu diperoleh bahwa nilai adjusted R square adalah 0,703 sehingga pergerakan struktur modal mempengaruhi variable independen sebesar 70,03 % dipengaruhi faktor lain yang tidak dimasukkan ke dalam model penelitian
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | ANING TRI WAHYUNINGSIH (1310208086) |
Uncontrolled Keywords: | Return On Asset, Current Ratio, Fixed Asset Ratio, dan Struktur Modal |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Manajemen |
Depositing User: | Ronal Kamim, S. Hum. |
Date Deposited: | 22 Sep 2020 05:43 |
Last Modified: | 22 Sep 2020 05:43 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/2376 |
Actions (login required)
View Item |