AGUSTIN, NOVIA (2020) PENGARUH FREE CASH FLOW, PROFITABILITAS, ASET YANG DIJAMINKAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DI BURSA EFEK INDONESIA. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (638kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (1MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (510kB) |
|
Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (11MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh free cash flow, profitabilitas, dan aset yang dijaminkan terhadap kebijakan dividen, populasi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2013-2018. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Berdasarkan kriteia pemilihan sampel didapatkan sebanyak 9 perusahaan dengan populasi 54 data perusahaan selama periode 2013-2018. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dan uji asumsi klasik. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa free cash flow berpengaruh negatif terhadap kebijakan dividen, nilai free cash flow yang kecil dapat mengakibatkan biaya agensi yang rendah sehingga tidak diperhitungkan dalam pembagian dividen. Sementara itu, profitabilitas berpengaruh positif terhadap kebijakan, nilai profitabilitas yang semakin tinggi return on assets yang dimiliki perusahaan maka semakin tinggi pula dividen yang akan dibagikan dan aset yang dijaminkan berpengaruh negatif terhadap kebijakan dividen, semakin rendah jumlah aset yang dijaminkan yang dimiliki oleh perusahaan akan meningkatkan konflik kepentingan antara pemegang saham dengan kreditor, dan kreditor akan menghalangi perusahaan untuk membayar dividen
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | NOVIA AGUSTIN (1610109846) |
Uncontrolled Keywords: | Free cash flow, Profitabilitas, Aset yang dijaminkan, Kebijakan dividen |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Ronal Kamim, S. Hum. |
Date Deposited: | 20 Jan 2022 09:29 |
Last Modified: | 20 Jan 2022 09:29 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/4386 |
Actions (login required)
View Item |