PUTRO, WAHYUDIANTO AJI (2016) PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK, CITRA MEREK, DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL DATSUN GO+ (Studi Kasus Pada PT United Indo Surabaya). Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (203kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (530kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (211kB) |
|
Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, kualitas produk, citra merek, dan gaya hidup terhadap keputusann pembelian mobil Datsun Go+ pada PT United Indo Surabaya. Populasi dari penelitian ini adalah konsumen yang telah membeli mobil Datsun Go+ dan melakukan servis pada PT United Indo Surabaya. Teknik pengambilan sampel penelitian ini menggunakan accidental sampling, dimana hanya individu atau kelompok yang dijumpai dan yang bersedia menjadi responden. Penentuan jumlah sampel menggunakan rumus unknown population dan didapatkan hasil 100 responden. Teknik analisis data dilakukan menggunakan regresi linier berganda dengan menggunakan program SPSS versi 17. Berdasarkan hasil analisis regresi berganda dengan tingkat signifikansi 5%, maka penelitian ini menunjukkan bahwa: Harga, Kualitas Produk, Citra Merek, dan Gaya Hidup berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian mobil Datsun Go+ pada PT United Indo Surabaya. Selanjutnya variable independent yang paling dominan adalah Kualitas Produk. Harga, Kualitas Produk, Citra Merek, dan Gaya Hidup mempengaruhi keputusan pembelian sebesar 54,9% dan sisanya sebesar 45,1% dipengaruhi oleh faktor lain. Hasil analisis ini menjukan bahwa Harga, Kualitas Produk, Citra Merek, dan Gaya Hidup mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | WAHYUDIANTO AJI PUTRO (120205277) |
Uncontrolled Keywords: | Harga, Kualitas Produk, Citra Merek, Gaya Hidup dan Keputusan Pembelian |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Manajemen |
Depositing User: | Ronal Kamim, S. Hum. |
Date Deposited: | 23 Feb 2021 01:34 |
Last Modified: | 23 Feb 2021 01:34 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/3468 |
Actions (login required)
View Item |