PENGARUH LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS (STUDI PADA PT LIBERRO INDONESIA DI SURABAYA)

ANJA, AMELIA RISTIANTI (2019) PENGARUH LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS (STUDI PADA PT LIBERRO INDONESIA DI SURABAYA). Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (83kB)
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (249kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (629kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (392kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (952kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (128kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (180kB)
[img] Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (604kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (937kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh likuiditas, solvabilitas dan modal kerja terhadap profitabilitas. Likuiditas diukur dengan Current Ratio (CR), Solvabilitas diukur dengan Debt to Asset Ratio (DAR) sedangkan pada modal kerja diukur dengan perputaran modal kerja. Populasi penelitian ini adalah PT Liberro Indonesia di Surabaya. Dalam penelitian ini tidak menggunakan teknik pengambilan sampel karena penelitian ini bersifat studi kasus pada satu perusahaan. Data yang digunakan adalah laporan keuangan PT Liberro Indonesia dari tahun 2013 sampai 2017. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan SPSS versi 22. Hasil penelitian menunjukkan bahwa likuiditas memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas. Penelitian ini sejalan dengan teori Horne dan Machowicz (2009) dan penelitian yang dilakukan Michello dan Wannorie (2015). Pada solvabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas, hasil ini sejalan dengan teori Mamduh dan Halim (2009) Subramanyam dan Wild (2010) juga sejalan dengan penelitian yang dilakukan Yusra (2016). Pada modal kerja terdapat pengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas mendukung teori Kasmir (2016) dan hasil penelitian dari Noor dan lestari (2012) juga penelitian dari Wibowo dan Wartini (2012) terhadap profitabilitas pada PT Liberro Indonesia. Kata Kunci: Likuiditas, Solvabilitas, Modal Kerja, Profitabilitas

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Likuiditas, Solvabilitas, Modal Kerja, Profitabilitas
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Manajemen
Depositing User: Hangga Danutomo
Date Deposited: 19 Sep 2019 09:21
Last Modified: 19 Sep 2019 09:21
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/325

Actions (login required)

View Item View Item