PENGARUH KESELAMATAN PASIEN DAN INOVASI PELAYANAN TERHADAP WORD of MOUTH DAN KEUNGGULAN BERSAING PADA TOTAL LIFE CLINIC SURABAYA

WIYONO, ELKE (2020) PENGARUH KESELAMATAN PASIEN DAN INOVASI PELAYANAN TERHADAP WORD of MOUTH DAN KEUNGGULAN BERSAING PADA TOTAL LIFE CLINIC SURABAYA. Masters thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (223kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (284kB)

Abstract

Semakin ketatnya persaingan, maka perusahaan harus memahami cara yang tepat untuk mengelola sumber daya yang dimiliki salah satu cara memenangkan persaingan terletak pada kemampuan perusahaan dalam menciptakan keunggulan bersaing. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh keselamatan pasien dan inovasi pelayanan terhadap word of mouth dan keunggulan bersaing pada total life di Surabaya. Jenis penelitian terpilih pada penelitian ini yaitu menggunakan penelitian kausal. Populasi dalam penelitian ini adalah pasien yang telah menjadi member Total Life Clinic Surabaya, sedangkan sampel yang diambil sebanyak 90 responden. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif dan Partial Least Square. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Keselamatan Pasien berpengaruh signifikan terhadap Word of Mouth; (2) Inovasi Pelayanan berpengaruh terhadap Word of Mouth; (3) Keselamatan Pasien tidak berpengaruh signifikan terhadap Keunggulan Bersaing; (4) Inovasi Pelayanan berpengaruh terhadap Keunggulan Bersaing; (5) Word of Mouth berpengaruh terhadap Keunggulan Bersaing; (6) Keselamatan Pasien memiliki pengaruh signifikan terhadap Keunggulan Bersaing melalui Word of Mouth; (7) Inovasi Pelayanan memiliki pengaruh signifikan terhadap Keunggulan Bersaing melalui Word of Mouth. Kata kunci: Keselamatan Pasien, Inovasi Pelayanan, Word of Mouth, Keunggulan Bersaing

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Keselamatan Pasien, Inovasi Pelayanan, Word of Mouth, Keunggulan Bersaing
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Pasca Sarjana > Program Magister Manajemen
Depositing User: Rizal C. Mahenda
Date Deposited: 28 Jan 2021 02:40
Last Modified: 28 Jan 2021 02:40
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/3213

Actions (login required)

View Item View Item