IMPLEMENTASI AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN SEBAGAI PENILAIAN EFEKTIFITAS DAN EFISIENSI KINERJA MANAJEMEN PADA CV IHSAN MALANG

NISA’, CHOIRUN (2016) IMPLEMENTASI AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN SEBAGAI PENILAIAN EFEKTIFITAS DAN EFISIENSI KINERJA MANAJEMEN PADA CV IHSAN MALANG. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
2. ABSTRAKSI.pdf

Download (110kB)
[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (553kB)
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (98kB)
[img] Text
10. FULL TEKS SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Akuntansi pertanggungjawaban merupakan suatu alat untuk menilai kinerja manajemen untuk memastikan hasil aktual apakah sejalan dengan hasil yang telah direncanakan sebagai pengendalian internal perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa implementasi dan peranan akuntansi pertanggungjawaban dapat berjalan secara efektif dan efisien dalam menilai kinerja manajemen pada CV Ihsan Malang. Metode kualitatif deskriptif yang digunakan pada penelitian ini, yaitu mengidentifikasi dan menganalisa masalah berdasarkan teori yang sudah ada dengan fenomena sebenarnya dari hasil penelitian di lapangan. Hasil penelitian menunjukkan implementasi akuntansi pertanggungjawaban pada CV Ihsan Malang belum berjalan dengan baik karena informasi yang diperoleh kurang memadai dan mendukung, dimana perusahaan belum melakukan pengklasifikasian biaya dan pengkodean akun. Perusahaan dapat dikatakan efisien jika secara keseluruhan laporan anggaran biaya lebih besar dari biaya sesungguhnya. Sementara itu manajemen belum memenuhi karakteristik dan unsur-unsur akuntansi pertanggungjawaban secara sepenuhnya sehingga penilaian efektifitas dan efisiensi kinerja belum dapat dilaksanakan secara maksimal

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: CHOIRUN NISA’ (1210107948)
Uncontrolled Keywords: Akuntansi Pertanggungjawaban, Kode Akun, Kinerja Manajemen
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 18 Dec 2020 01:19
Last Modified: 18 Dec 2020 01:19
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/3051

Actions (login required)

View Item View Item