MIDYARANY, DESY (2016) PENGARUH SENSITIVITAS ETIS, GENDER, DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP PERILAKU ETIS MAHASISWA AKUNTANSI PADA STIESIA SURABAYA. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (31kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (698kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (114kB) |
|
Text
FULL TEKS SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh sensitivitas etis, perbedaan gender dan perbedaan locus of control terhadap perilaku etis mahasiswa akuntansi di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 80 mahasiswa angkatan 2012-2013 Program Studi Akuntansi di STIESIA Surabaya. Sumber data adalah data primer yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier sederhana, goodness of fit dan uji t pada sensitivitas etis, sementara untuk uji beda perilaku etis berdasarkan gender dan locus of control menggunakan independent sample t-test dengan uji t. Hasil pengujian menunjukkan bahwa model regresi untuk variabel sensitivitas etis ini layak digunakan. Hasil pengujian uji t menunjukkan bahwa sensitivitas etis memiliki pengaruh terhadap perilaku etis mahasiswa akuntansi, untuk hasil uji beda perilaku etis dengan menggunakan independent sample t-test, diketahui bahwa terdapat pengaruh perbedaan gender terhadap perilaku etis mahasiswa akuntansi dan tidak terdapat pengaruh perbedaan locus of control terhadap perilaku etis mahasiswa akuntansi
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | DESY MIDYARANY (1210107819) |
Uncontrolled Keywords: | sensitivitas etis, gender, locus of control, perilaku etis |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Ronal Kamim, S. Hum. |
Date Deposited: | 01 Dec 2020 02:44 |
Last Modified: | 01 Dec 2020 02:44 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/2957 |
Actions (login required)
View Item |