ANUR, AGNES SRINODE (2020) PENGARUH ARUS KAS OPERASI, LABA BERSIH DAN LIKUIDITAS TERHADAP DIVIDEN KAS. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (337kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (933kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (476kB) |
|
Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dan mengetahui secara empiris pengaruh arus kas operasi, laba bersih dan likuiditas terhadap dividen kas perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode tahun 2014 – 2018.Populasi penelitian adalah semua perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia sejak tahun 2014-2018.Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling yang menetapkan kriteria-kriteria tertentu untuk mendapatkan sampel, sehingga menghasilkan 20 perusahaan dengan 89 data pengamatan selama 5 tahun. Teknik pengumpulan data menggunakan data sekunder yaitu data yang dipublikasi oleh Bursa Efek Indonesia (BEI) yang dapat diakses melalui laman web (www.idx.co.id).Model analisis data dilakukan menggunakan SPSS versi 23 yang meliputi analisis statistik deskriptif, pengujian asumsi klasik, dan analisis regresi linear berganda.Hasil penelitian menunjukan bahwa arus kas operasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap dividen kas, laba bersih tidak berpengaruh signifikan terhadap dividen kas, dan likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap dividen kas
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | AGNES SRINODE ANUR (1610110072) |
Uncontrolled Keywords: | Dividen Kas, Arus Kas Operasi, Laba Bersih, Likuiditas |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Ronal Kamim, S. Hum. |
Date Deposited: | 17 Nov 2020 05:43 |
Last Modified: | 17 Nov 2020 05:43 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/2841 |
Actions (login required)
View Item |