ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BEI

VINTOSA, VIKY VERO ANDREANS (2018) ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BEI. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (227kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (589kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (137kB)
[img] Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan kinerja keuangan perusahaan sebelum dan sesudah akuisisi. Penilaian kinerja keuangan dilakukan dengan menggunakan rasio keuangan diantaranya Rasio Likuiditas (Current Ratio, Quick Ratio, dan Cash Ratio), Rasio Solvabilitas (Debt to Assets Ratio dan Debt to Equity Ratio), Rasio Aktivitas (Fixed Assets Turn Over dan Total Assets Turn Over), dan Rasio Profitabilitas (Net Profit Margin, Return On Investment, dan Return On Equity). Penelitian ini menggunakan data sekunder yang berasal dari Bursa Efek Indonesia STIESIA yang berupa laporan keuangan yang terdiri dari neraca dan laba rugi dengan periode 3 tahun sebelum dan 3 tahun sesudah akuisisi. Metode analisis data yang digunakan adalah uji paired sample t test untuk mengetahui perbedaan kinerja keuangan sebelum dan sesudah akuisisi. Hasil dari uji paired sample t test pada periode 3 tahun sebelum dan 3 tahun sesudah akuisisi dari 10 rasio yang diuji, 3 rasio (Current Ratio, Quick Ratio , dan Debt to Assets Ratio) berbeda tidak signifikan. Sedangkan 7 rasio (Cash Ratio, Debt to Equity Ratio, Fixed Assets Turn Over, Total Assets Turn Over, Net Profit Margin, Return On Investment, dan Return On Equity) berbeda secara signifikan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan PT Astra Otoparts Tbk, PT Salim Ivomas Pratama Tbk, PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk, PT Indospring Tbk, PT Indofood Sukses Makmur Tbk, dan PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: VIKY VERO ANDREANS VINTOSA (1410209042)
Uncontrolled Keywords: Akuisisi, Kinerja Keuangan, Rasio Keuangan, dan t Test
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Manajemen
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 04 Sep 2020 11:08
Last Modified: 04 Sep 2020 11:08
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/2185

Actions (login required)

View Item View Item