., SULISTYOWATI (2017) ANALISIS TOTAL ASSETS TURNOVER (TATO), NET PROFIT MARGIN (NPM), DAN RETURN ON ASSETS (ROA) TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN FOOD & BEVERAGE DI BURSA EFEK INDONESIA. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (118kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (757kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (198kB) |
|
Text
FULL TEKS SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh total assets turnover (TATO), net profit margin (NPM), return on Assets (ROA) terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan yang go publik. Sampel penelitian menggunakan metode purposive sampling.Dari 10 perusahaan food & beveragesperiode 2010-2014, sehingga terdapat 50 laporan keuangan yang memenuhi kriteria sampel. Analisis data dalam penelitian menggunakan regresi berganda (Multiple Regression Analysis) dengan variabel independen: total assets turnover (TATO), net profit margin (NPM), return on Assets (ROA). Variabel dependen: pertumbuhan laba (PL). Hasil penelitian menemukan bahwa variabel : total assets turnover (TATO), net profit margin (NPM), return on Assets (ROA)secara signifikan memiliki pengaruh terhadappertumbuhan laba (PL). Dengan diperkuat koefisien determinasi (R2) sebesar 0,799 yang menunjukkan bahwa 79,9% dari pertumbuhan Laba dapat dijelaskan oleh variabel total assets turnover (TATO), net profit margin (NPM), return on Assets (ROA). Sedangkan sisanya 20,1% dipengaruhi oleh variabel lain diluar model yang diteliti.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SULISTYOWATI (1520109498) |
Uncontrolled Keywords: | Total Assets Turnover (TATO), Net Profit Margin (NPM), Return On Assets (ROA), Pertumbuhan Laba |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Ronal Kamim, S. Hum. |
Date Deposited: | 03 Jul 2020 01:10 |
Last Modified: | 03 Jul 2020 01:10 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/1732 |
Actions (login required)
View Item |