SAPUTRO, R. ERWIN CIPTO (2018) PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, DAN KUALITAS LABA, TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Industri Sektor Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2016). Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (41kB) |
|
Text
PENDAHULUAN.pdf Download (3MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (71kB) |
|
Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh mekanisme corporate governance (yang diproksikan menggunakan kepemilikan manajerial, dewan komisaris, komite audit ) dan kualitas laba yang diproksikan menggunakan discretionary accruals terhadap nilai perusahaan yang diproksikan dengan Tobins’Q. Populasi perusahaan sektor barang konsumsi di Bursa Efek Indonesia dalam pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling pada periode 2013 – 2016 dan diperoleh sebanyak 37 perusahaan atas obsevasi laporan keuangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Dewan Komisaris memiliki pengaruh positif terhadap nilai perusahaan, sedangkan Kepemilikan Manajerial, Komite Audit, dan Kualitas Laba tidak berperngaruh signifikan terhadap Nilai Perusahaan. Nilai adjusted R2 menunjukkan kemampuan variabel-variabel independen nilai perusahaan (NIL), kepemilikan manajerial (KMJ), dewan komisaris (DKM), komite audit (AUD), kualitas laba (DAC) dalam menjelaskan variasi variabel sangat terbatas atau lemah.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | R.ERWIN CIPTO SAPUTRO (1520109803) |
Uncontrolled Keywords: | mekanisme corporate governance, nilai perusahaan, kualitas laba |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Sugeng Sugeng |
Date Deposited: | 18 Jun 2020 01:30 |
Last Modified: | 18 Jun 2020 01:30 |
URI: | http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/1588 |
Actions (login required)
View Item |