APLIKASI METODE ALTMAN Z-SCORE UNTUK MEMPREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN KOSMETIK DAN KEPERLUAN RUMAH TANGGA YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2016

NADIRA, FATMA (2018) APLIKASI METODE ALTMAN Z-SCORE UNTUK MEMPREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN KOSMETIK DAN KEPERLUAN RUMAH TANGGA YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2016. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (576kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (50kB)
[img] Text
BAB 1 pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (456kB)
[img] Text
BAB 2 PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (678kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (155kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (34kB)
[img] Text
LAMPIRAN PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (955kB)
[img] Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memprediksi potensi kebangkrutan perusahaan kosmetik dan peralatan rumah tangga yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan menggunakan analisis diskriminan Altman Z-Score. Data yang dianalisis merupakan data sekunder berupa data laporan keuangan perusahaan tahun 2012 hingga tahun 2016. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampel jenuh. Sampel penelitian sebanyak 5 perusahaan, yaitu PT Akasha Wira International, Tbk., PT Martina Berto, Tbk., PT Mustika Rtu, Tbk. Dan PT Mandom Indonesia, Tbk serta PT Unilever Indonesia, Tbk. Nilai Z-Score dihitung dengan menggunakan lima rasio, yaitu Rasio Modal Kerja terhadap Total Aset ( X1), Rasio Laba Ditahan terhadap Total Aset (X2), Rasio Laba Sebelum Bunga dan Pajak terhadap Total Aset (X3) dan Rasio Nilai Pasar Modal terhadap Nilai Buku Total Hutang (X4) serta Rasio Penjualan terhadap Total Aktiva (X5). Dari hasil penelitian yang dilakukan dengan model Altman Z-Score diperoleh hasil bahwa dari lima perusahaan sampel, satu perusahaan diprediksi masuk dalam katagori sehat yaitu PT Unilever Indonesia, Tbk dan keempat perusahaan lainnya masuk dalam katagori rawan bangkrut yaitu PT Akasha Wira International, Tbk., PT Martina Berto, Tbk., PT Mustika Rtu, Tbk. Dan PT Mandom Indonesia, Tbk Kata kunci: Prediksi Kebangkrutan, Analisis Altman Z-Score

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Manajemen
Depositing User: Melisa Kakaina
Date Deposited: 11 Sep 2019 06:14
Last Modified: 11 Sep 2019 06:14
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/62

Actions (login required)

View Item View Item