PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP FIRM VALUE PADA PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BEI

BUANA, BERLIANA AKBAR RATU (2022) PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP FIRM VALUE PADA PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BEI. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (485kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (401kB)
[img] Text
FULL TEXT SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh good corporate governance, profitabilitas, dan leverage terhadap firm value pada perusahaan farmasi yang terdaftar di BEI. Good Corporate Governance diproksikan dengan komisaris independen dan kepemilikan manajerial, profitabilitas diukur dengan ROA, dan leverage diukur dengan DER. Jenis penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling sehingga diperoleh 40 sampel dari 8 perusahaan sub sektor farmasi yang telah terdaftar di BEI periode 2016-2020. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda yang diukur menggunakan program aplikasi SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa komisaris independen berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan dengan tingkat signifikansi 0,000 < 0,050 dan nilai koefisien – 6,340, kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan dengan tingkat signifikansi 0,172 > 0,050 dan nilai koefisien 1,394, profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan dengan tingkat signifikansi 0,019 < 0,050 dan nilai koefisien 2,460, leverage berpengaruh signifikan negatif terhadap nilai perusahaan dengan tingkat signifikansi 0,000 < 0,050 dan nilai koefisien – 4,571 This research aimed to examine the effect of Good Corporate Governance, profitability, and leverage on firm value of Pharmaceutical companies which were listed on Indonesia Stock Exchange (IDX). While Good Corporate Governance was referred to independent commissioner and managerial ownership, profitability was measured by ROA, and leverage was measured by DER. The research was quantitative. Moreover, the data collection technique used purposive sampling with 40 samples from 8 Pharmaceutical companies which were listed on IDX. Furthermore, the data analysis technique used multiple linear regression with SPSS. The research result concluded that independent commissioners had a negative effect on firm value, with its significance of 0.000 < 0.050 and coefficient of minus 6.340. On the other hand, managerial ownership did not affect firm value with its significance of 0.172 > 0.050 and coefficient of 1.394. In contrast, profitability had a positive effect on firm value with its significance of 0.019 < 0.050 and coefficient of 2.640. Differently, leverage had a negative and significant effect on firm value with its significance of 0.000 < 0.050 and coefficient of minus 4.571

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: BERLIANA AKBAR RATU BUANA (1810111185)
Uncontrolled Keywords: Good Corporate Governance, Komisaris Independen, Kepemilikan Manajerial, Profitabilitas, Leverage, Firm Value
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 23 Jun 2022 08:46
Last Modified: 23 Jun 2022 08:46
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/4787

Actions (login required)

View Item View Item