IMPLEMENTASI SISTEM E-FlLlNG SPT TAHUNAN PPH ORANG PRIBADJ PADA KPP PRATAMA SURABAYA PABEAN CANTIKAN

PUSPITARINI, ANDA (2016) IMPLEMENTASI SISTEM E-FlLlNG SPT TAHUNAN PPH ORANG PRIBADJ PADA KPP PRATAMA SURABAYA PABEAN CANTIKAN. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Other (pdf)
ABSTRAKSI.PDF

Download (345kB)
[img] Other (pdf)
PENDAHULUAN.PDF

Download (1MB)
[img] Other (pdf)
DAFTAR PUSTAKA.PDF

Download (374kB)
[img] Other (pdf)
FULL TEKS SKRIPSI.PDF
Restricted to Repository staff only

Download (16MB)

Abstract

Dalam rangka memaksimalkan penerimaan pajak, Direktorat Jenderal Pajak melakukan reformasi administrasi di bidang perpajakan. Salah satu program reformasi adalah dengan penerapan e-Filing sebagai sarana pelaporan SPT Tahunan PPh Orang Pribadi, penerapan e-Filing diharapkan mampu memudahkan Wajib Pajak dalam melakukan kewajiban perpajakan sehingga mendorong meningkatnya penerimaan negara. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan evaluasi atas efektivitas penerapan sistem e-Filing sebagai sarana pelaporan SPT Tahunan PPh Orang Pribadi di KPP Pratama Surabaya Pabean Cantikan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan interpretasi data. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Wawancara terstruktur dilakukan terhadap petugas pajak dan Wajib Pajak untuk mengetahui dan mengukur efektivitas penerapan sistem e-Filing SPT Tahunan PPh Orang Pribadi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan e-Filing belum cukup efektif, pelaksanaan e-Filing belum berjalan dengan baik dan intensitas yang diharapkan belum maksimal karena adanya kendala teknis maupun non teknis. Faktor lain adalah banyak Wajib Pajak belum mengenal dan mengetahui tata cara e-Filing. Penerapan e-Filing SPT Masa PPh Tahunan Orang Pribadi akan maksimal apabila pihak KPP Pratama Surabaya Pabean Cantikan memberikan perbaikan dan peningkatan pelayanan serta fasilitas kepada Wajib Pajak

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: ANDA PUSPITARINI (1220107913)
Uncontrolled Keywords: e-Filing, Interpretasi, Efektivitas
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 21 Dec 2020 08:36
Last Modified: 21 Dec 2020 08:36
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/3079

Actions (login required)

View Item View Item