PENGARUH INDEPENDENSI, KOMPETENSI, DAN ETIKA AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT

HIDAYANTI, INDRIA (2016) PENGARUH INDEPENDENSI, KOMPETENSI, DAN ETIKA AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT. Undergraduate thesis, STIESIA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (34kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (668kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (98kB)
[img] Text
FULL TEKS SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini membahas Pengaruh Independensi, Kompetensi, dan Etika Auditor Terhadap Kualitas Audit. Ruang lingkup penelitian ini adalah para akuntan publik yang bekerja di Kantor Akuntan Publik (KAP) di Surabaya. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh independensi, kompetensi, dan etika auditor terhadap kualitas audit. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Penelitian ini menggunakan hipotesis dan rancangan penelitian dalam bentuk survei, sampel yang digunakan adalah 10 KAP yang berada di Kota Surabaya dan data yang digunakan merupakan jenis kuesioner yang disebar di kantor akuntan publik. Penelitian ini menggunakan model analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat variabel yang mempunyai pengaruh positif dan negatif, sehingga interpretasi untuk variabel independensi, kompetensi, dan etika auditor yang digunakan peneliti yaitu semakin tinggi tingkat kompetensi dan etika yang dimiliki seorang auditor, maka kualitas audit yang dihasilkan juga akan semakin baik dan meningkatkan persepsi responden terhadap independensi dapat mengakibatkan penurunan terhadap kualitas audit yang dihasilkan auditor

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: INDRIA HIDAYANTI (1210107956)
Uncontrolled Keywords: Independensi, Kompetensi, Etika Auditor, Kualitas Audit
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Strata Satu (S-1) > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Ronal Kamim, S. Hum.
Date Deposited: 02 Dec 2020 03:39
Last Modified: 02 Dec 2020 03:39
URI: http://repository.stiesia.ac.id/id/eprint/3006

Actions (login required)

View Item View Item